Hasil Kali Kelarutan

larut larutan tak jenuh.
Garam AB larut semua lalu jika ditambah garam AB lagi tidak dapat larut larutan jenuh.
- Garam AB larut sebagian larutan kelewat jenuh.
Ksp
= hasil perkalian [kation] dengan [anion]
dari larutan jenuh suatu
elektrolit yang sukar larut menurut
kesetimbangan heterogen.
Kelarutan suatu elektrolit ialah banyaknya mol elektrolit yang sanggup
melarut dalam tiap liter larutannya.
AgCl --- Ag+ + Cl-
K .
[AgCl] = [Ag+][Cl-]
Ksp . [AgCl] = [Ag+][Cl-]